Sunday, November 13, 2011

Tips Agar Mata Tidak Pedih Ketika Mengupas Atau Mengiris Bawang


Assalamu'alaikum sobat maya... apa kabarnya kalian ?? semoga selalu dalam lindungan-Nya... amienn...

Owhh yaa sobat,, kali ini ada sedikit tips nih untuk kita-kita yang pada rajin masak dan bergelut dengan dunia dapur,, yuupp,, sobat maya semuanyaa,, siapa yang tak kenal dengan bahan di dapur yang satu ini, ia termasuk dalam kategori top ten dari bahan-bahan paling sering digunakan ketika kita mengolah suatu masakan... yahh.. thats right sobat dialah bawang (**khususnya bawang merah) adalah salah satu kategori top ten dalam bahan dapur tersering digunakan versi dari dapurku yaa sobat,,,hehehe...

Bahan ini memang tidak akan menjadi suatu masalah bila kita hanya menggunakannya sedikit namun bila sudah dalam skala yang agak banyak maka terkadang menimbulkan masalah... Yupp.. tepat sekalii sobat,, masalah yang paling sering timbul ketika mengupas bawang adalah kita merasakan pedih yang luar biasa (**semoga ga lebay yahh...ckckck) dan terkadang tak terasa air mata pun mengucur dengan derasnyaa (**kaya' baca novel-novel yang mengharukan gitu,,huaahh,,,gubrakkk...ckckck)... Nahh berikut ini tips dari pengalaman pribadiku sobat,, semoga bisa bermanfaat bagi kita semua :

Pertama-tama kupas satu siung bawang terlebih dahulu kemudian setelah selesai,, tusukkan bawang pertama itu (**bawangnya utuh yaa satu siung sobat) ke ujung pisau yang kita gunakan untuk mengupas atau mengiris bawang nantinya... nahhh,, selanjutnya selamat mengiris atau mengupas bawangnya yaa sobat.... semoga tipsnya bermanfaat...^_^







(** Sumber gambar : Google pict)

0 VLP'ers comment:

Post a Comment

Kesopanan berkomentar cerminan dari kepribadian kita ! Silakan berkomentar sobat ^_*05

From VLP To Friends

Blog Indonesia

blog-indonesia.com

VLP Chats

Hitstats

Indonesia Blogger

Blogger Indo